Loggin dua ID pada Yahoo messenger

Login 2 yahoo ID dalam satu komputer
Jika anda ingin menjalankan atau ingin login yahoo messenger dengan user id lebih dari satu atau user id berbeda dalam satu PC maka anda tidak perlu repot-repot mencari software untuk hal tersebut. Yang perlu anda lakukan adalah melakukan sedikit tweak pada Registry Windows (Regedit) anda. Caranya mudah sekali, ikuti langkah-langkah berikut ini :

1. Start >> Run…>> regedit
2. Buka HKEY_CURRENT_USER >> Software >> yahoo >> pager >> test
3. Pada sebelah kanan, klik kanan >> New >> DWORD value
4. Beri nama Plural tekan enter 2 kali dan berikan nilai 1.

Untuk menjalankannya silahkan jalankan Yahoo Messenger seperti biasa, kemudian jika anda ingin login dengan id yang berbeda anda tinggal klik lagi shorcut atau Icon Yahoo Messenger yang ada di Start Menu/Desktop/Quick Launch. THX

0 komentar:

Not allowed Spamming,Flamming,Flooding or Vulgarities Or You Will Be Banned !!